JAKARTA, -Formula E Jakarta atau Jakarta E-Prix berlangsung pada Sabtu (4/6/2022) hari ini di Sirkuit Ancol. slot deposit dana
Bagi warga yang tak bisa menyaksikan langsung balapan di Sirkuit Ancol tidak perlu berkecil hati.
Sebab, seluruh sesi dari mulai latihan bebas, kualifikasi sampai balapan, dapat disaksikan secara live via channel Youtube dan sejumlah saluran televisi (TV).
Berikut jadwal lengkap sesi Jakarta E-Prix dan kanal penyiarannya:
Latihan Bebas Sesi 1: 07.15 – 07.45 WIB (Youtube ABB Formula E / SPOTV2)
Latihan Bebas Sesi 2: 09.00 – 09.30 WIB (Youtube ABB Formula E / SPOTV2)
Kualifikasi: 10.40 – 11.55 WIB (iNews / SPOTV2 / Metro TV / RCTI+ / Vision+)
Balapan: 15.00 – 16.00 WIB (RCTI / Metro TV / RCTI+ / iNews / SPOTV2 / Vision+)